Skip to main content

Piroxicam (Piroksikam)


Banyak orang yang mengeluhkan rasa sakit seperti kaku otot, nyeri sendi, pegal atau bahkan pembengkakan mengkonsumsi obat anti nyeri, salah satunya dengan mengkonsumsi piroxicam. Tapi apakah anda tau apa itu piroxicam? kali ini MasDanHil akan membahasnya. **silahkan di copy paste jika bisa. :D**

Piroxicam adalah obat anti inflamasi non-steroid yang berfungsi meredakan rasa sakit tingkat ringan hingga menengah. Obat ini sering digunakan untuk mengurangi gejala-gejala artritis, seperti inflamasi, pembengkakan, serta kaku dan nyeri otot.

Adapun Komposisi, indikasi Pirocam (piroksikam/piroxicam), Dosis, Kontraindikasi,  Perhatian, Efek samping obat sebagai berikut


(Gambar ilustrasi)
—Komposisi : 10 mg dan 20 mg piroksikam
—Indikasi : Artritis reumatik, osteoartritis, spondilltis ankilosa, gangguan otot skelet akut dan viral akut.
—Dosis : Sehari 20 mg dosis tunggal atau terbagi
—Pemberian obat : setelah makan 
—Kontraindikasi : Tukak peptik, hipersensitif; jika aspirin anti radang lain menimbulkan gejala asma, rengitis, angioudem atau urtikaria atau polip hidung
—Perhatian : Hati hati dengan terapi bersama anti koagulan, wanita hamil atau menyusui, penderita gangguan jantung, hipertensi, gangguan ginjal atau hati, predisposisi retensi cairan
—Efek samping : Mual, muntah, konstipasi, diare
—Interaksi obat : -
—Dosis Lazim : Untuk gejala akut dan kronis reumatik artritis atau osteoartritis untuk dosis awal dewasa 20 mg/hari. Untuk terapi pemiliharaan 20 mg/hari biasanya cukup.
Sumber : (ISO Vol.45 Hal.41 dan MIMS 2011 hal.199 ) 

Ya itulah sedikit bahasan mengenai piroxicam. eits, jangan ditutup dulu, ini baru saja awal dari bahasan saya kali ini. untuk lebih lengkapnya silahkan simak rincian yang saya ambil mengenai piroxicam:
Pengertian: 
Seperti yang saya tulis di atas Piroxicam adalah obat anti inflamasi non-steroid yang berfungsi meredakan rasa sakit tingkat ringan hingga menengah. Obat ini sering digunakan untuk mengurangi gejala-gejala artritis, seperti inflamasi, pembengkakan, serta kaku dan nyeri otot.
Cara kerja piroxicam adalah dengan menghambat enzim yang memproduksi prostaglandin. Prostaglandin adalah senyawa yang dilepas tubuh dan menyebabkan rasa sakit serta inflamasi. Dengan menghalangi produksi prostaglandin, obat ini akan mengurangi rasa sakit dan inflamasi.
Jika anda berfikir ketika meminum piroxicam dapat membuat sakit anda (seperti reumatik, atritis / radang sendi, dll) hilang, maka anda salah. Piroxicam hanya dapat mengurangi gejala dan tidak menyembuhkan artritis.

Peringatan:

  • - Dosis Piroxicam: Dosis piroxicam tergantung kepada tingkat keparahan gejala, kondisi kesehatan dan respons tubuh pasien. Dosis yang umum diberikan adalah 10-20 mg per hari. Dosis maksimum obat ini adalah 20 mg per hari.
  • - Penggunaan piroxicam, khususnya untuk manula berusia di atas 70 tahun, sebaiknya dilakukan di bawah pengawasan dokter. Sedangkan anak-anak di bawah usia 12 tahun tidak dianjurkan untuk mengonsumsi obat ini.
  • - Gunakanlah piroxicam sesuai anjuran dokter dan jangan lupa untuk membaca keterangan pada kemasan.
  • - Piroxicam sebaiknya dikonsumsi dengan makanan atau sesudah makan untuk mencegah efek samping. Selama mengonsumsi obat ini, pasien juga dianjurkan banyak minum untuk menghindari dehidrasi, serta berhenti atau mengurangi rokok dan minuman keras agar dapat menurunkan tingkat risiko pendarahan pada lambung.
  • - Pasien disarankan untuk memeriksakan diri secara rutin ke dokter untuk memastikan keefektifan dosis piroxicam yang digunakan. Dokter akan merevisi dan menurunkan dosis obat ini seminimal mungkin untuk meredakan gejala-gejala yang dialami pasien.
  • - Pastikan ada jarak waktu yang cukup antara satu dosis dengan dosis berikutnya. Usahakan untuk mengonsumsi piroxicam pada jam yang sama tiap hari untuk memaksimalisasi efeknya.
  • - Bagi pasien yang lupa mengonsumsi piroxicam, disarankan segera meminumnya begitu teringat jika jadwal dosis berikutnya tidak terlalu dekat. Jangan menggandakan dosis piroxicam pada jadwal berikutnya untuk mengganti dosis yang terlewat.
  • - Semua obat berpotensi menyebabkan efek samping, termasuk piroxicam. Beberapa efek samping yang umum terjadi saat mengonsumsi obat ini adalah:
  • - Segera hentikan pemakaian obat dan temui dokter jika Anda mengalami efek samping yang serius yang menandakan adanya pendarahan dalam seperti tinja berwarna hitam atau berdarah dan muntah darah.
  • - Wanita yang sedang merencanakan kehamilan, sedang hamil, dan menyusui, sebaiknya tidak mengonsumsi piroxicam. Obat ini dapat mengurangi kesuburan seseorang dan berdampak buruk pada janin serta menghambat proses persalinan.
  • - Dikonsumsi dengan makanan atau setelah makan.
  • - Jika mengonsumsi obat ini, sebaiknya tidak mengemudi atau mengoperasikan alat berat karena obat ini bisa menyebabkan rasa kantuk.
  • - Harap berhati-hati jika menderita tukak lambung, inflamasi usus, asma, alergi terhadap obat anti inflamasi non-steroid lain (misalnya aspirin dan ibuprofen), gangguan hati, gangguan ginjal, penyakit jantung, gangguan penggumpalan darah, hipertensi, lupus, gangguan mata, serta mengalami gagal jantung.
  • - Tanyakan mengenai dosis anak-anak kepada dokter.
  • - Jika terjadi reaksi alergi atau overdosis, segera temui dokter.
  • - Mengonsumsi Piroxicam dengan Benar


Kenali Efek Samping dan Bahaya Piroxicam
  • - Perut kembung.
  • - Nyeri hati *eh maksud saya nyeri ulu hati.
  • -  Konstipasi atau diare.
  • - Sakit kepala.


Nah saya kira cukup sampai disini dulu bahasan kali ini. untuk lebih lengkapnya silahkan cari referensi lain dan banyak membaca buku bungkus obat *WHAT!!??* dan lain-lain. :D semoga bermanfaat. 




Comments

Popular posts from this blog

Free Download PES 2016 Full + Crack

Oke.. selamat sore semua... Kali ini saya akan memposting sebuah game bola, yang mungkin banyak orang sudah tahu tentang game ini. yup game ini adalah PRO EVOLUTION SOCCER 2016 atau biasa dibilang orang - orang PES 2016 . Berikut ini adalah sekilas mengenai PES 2016  Minimum System Requirements : OS: Windows 10 / 8.1 / 8 / 7 SP1 / Vista SP2 Processor: Intel Core 2 Duo @ 1.8 GHz (AMD Athlon Ⅱ X2 240 or equivalent processor) Memory: 1 GB RAM Graphics: nVidia GeForce 8800 / ATI Radeon X1600 / Intel HD Graphics 3000 or better DirectX: Version 9.0c Hard Drive: 9 GB available space Sound Card: DirectX 9.0c Compatible sound card Keyboard/Joystick Link Download Pro Evolution Soccer 2016  : Single Link |  Kutucugum  |  Diskokosmiko  | Part Link  Part1 [ Klik di sini ] Part2 [ Klik di sini ] Part3 [ Klik di sini ] Part4 [ Klik di sini ] Part5 [ Klik di sini ] Crack Only  Cara Install : Download terlebih dahulu file diatas dan extract dengan menggunakan Winrar. Jika menggunakan single link, silah

Patch PES 2016 (Pro Evolution Soccer) 2016 | PTE Patch 5.0

Hallo semua.. Kali ini saya bingung mau posting apa, dan tiba-tiba teman saya datang minta carikan link download patch PES 2016, okelah saya bantu.. lalu tiba-tiba terlintas di fikiran saya untuk memposting ulang Patch PES 2016 yang saya temui di blog orang *Baca aja ngopas*  yah maklum lah krisis kuota, blogger amatiran hehehe...  Untuk review nya jujur saja saya tidak memainkan game ini, saya cuma punya screenshotnya *dapat dari google sih, ada watermark tuh di gambar What’s new? Added Kobenhavn, Club Brugge, Rubin Kazan, Spartak Moskva, PAOK, Skenderbeu, Steaua Bucuresti – Fully licensed with correct squads, lineups, kits, faces, stats & acessories. Imported all the transfers, new players and tactics from the PES Live Update (March 17) Brasileirão 2016 – Added Botafogo, E.C. Vitoria, America Mineiro & Santa Cruz Primera Division Argentina 2016 – Added Atletico Tucuman & Patronato New/Updated kits for: PSG and Eintracht Frankfurt Added Malaysia & Indonesia national te

PES 2017 Patch | PTE Patch 5.0

Sebelumnya saya sudah membagikan game PES 2017, Tapi main PES tanpa patch itu bagai dunia tanpa cinta, hampa bro.. Nah PTE Patch untuk PES 2017 ini berfungsi untuk "menyempurnakan" Penampilan PES 2017 mulai dari logo / emblem, Kit / baju, wajah pemain, hingga ability atau kemampuan pemain, hingga transfer pemain. Pada versi PTE Patch 5.0 PES 2017 kali ini terdapat beberapa perbaikan dan penambahan dari berbagai aspek seperti New Kits, Boots, dan ada penambahan Negara Tim Sepakbola kesayangan kita yaitu Indonesia sekaligus transfer beberapa pemain terbaru. Penasaran dengan apa yang terbaru di PTE Patch 5.0 PES 2017 ? Berikut ini cuplikannya. Screenshoot: (satya ambil dari situs tetangga (Bagas31)) PTE Patch 5.0 PES 2017 What’s new : All winter transfers done (imported from the live update), including for created teams (Bundesliga and Others Europe) 5 new teams – KAA Gent, Panathinaikos, Steaua Bucuresti, Sparta Praha & APOEL 2 new national teams – Indonesia